Adrien Rabiot : Sanksi Pogba Itu Terlalu Berlebihan

Iniparlay.com – Paul Pogba kena hukuman larangan bermain empat tahun setelah dinyatakan bersalah kasus doping. Pengadilan Anti-Doping menjatuhkan skorsing empat tahun larangan bermain buat Pogba pada akhir Februari 2024. Sanksi yang didapat Paul Pogba membuat karier sepakbolanya terancam. Dia baru bisa kembali dari hukuman yang didapat pada 2027, tepat satu tahun setelah kontraknya di Juventus berakhir.

Baca Juga : Adam Lallana terlihat bersama skuad Inggris U-21 di St George’s Park

Menurutnya Rabiot sanksi yang dijatuhkan untuk kawannya itu terlalu berlebihan. “Sungguh disayangkan apa yang terjadi. Saya sering berbicara dengannya. Dia kerap datang ke Turin, bahkan baru-baru ini,” kata Rabiot, dilansir dari La Gazzeta dello Sport.
“Saya tahu dia sedang menunggu untuk membaca alasan sebenarnya dari penangguhan tersebut sebelum mengajukan banding. Saya berharap sanksinya bisa dikurangi,” dia menambahkan.
“Dibandingkan dengan apa yang dikatakan Paul kepada saya, hukuman empat tahun dalam situasi seperti ini menurut saya agak berlebihan. Saya berharap sanksi tersebut akan ditinjau ulang,” jelasnya.

event judi bola terbaik
Iniparlay.com : Info berita Olahraga Sepakbola terupdate dan terpercaya

Related Posts